Pada ronde ke 2 pelipis kiri Jhon mengalami pendarahan akibat benturan dengan Montano.
Namun Jhon tetap bertahan sampe ronde 10 berakhir dan wasit menyatakan Jhon Ruba menang.
Pada partai Perebutkan Gelar Super Bulu Internasional Boxing Organization (IBO) antara Defry Palulu melawan Ivor Lastrilla dari Filipina
pada ronde ke 2 mengalami pembengkakan di pelipis kiri dan mengalami luka di pelipis kanan akibat benturan dengan Ivoe Lastrilla di ronde ke 4.
Defry terus mengeluarkan darah dan pembengkakan di pelipis kanannya menghalangi penglihatannya hingga wasitpun menghentikan pertandingan dan memutuskan Defry Malulu menang angka atas Ivor Lastrilla dari Filipina.
(M-Ex/MA)