“Bapak, ini kursi roda tidak baru, tapi harapan kami kursi roda ini bisa membantu bapak untuk bisa kembali melihat dunia di luar rumah ini, begitu kata ibu Ruth Agnes Bunga sambil menyeka air mata yang jatuh ketika menyerahkan kursi roda.
Setelah beberapa saat berbincang dengan keluarga kecil Bapak Julius, Tim pamit pulang, bapak Julius mengantarkan rombongan keluar dari rumah yang telah mengurungnya sekian tahun lamanya diatas kursi roda yang di dorong oleh anaknya.
Selain menyerahkan kursi roda, tim juga menyerahkan sedikit bahan makanan dan beberapa lembar pakaian bekas layak pakai untuk meraka
Kasih itu peduli,kasih itu tidak ada batasnya
dan kasih itu selalu ada bagi insan yang punya rasa.
Salam kasih peduli sesama,salam laeismanekat.
(M-Ex/MA)
Editor:efraim lamma koly