Pendidikan

Pacu Minat Baca Masyarakat Demokrat Alor Buka Perpustakaan Ibu Ani.

241
×

Pacu Minat Baca Masyarakat Demokrat Alor Buka Perpustakaan Ibu Ani.

Sebarkan artikel ini

Berdasarkan pantauan wartawan di perpustakaan Ibu Ani koleksi buku-buku di perpustakan sangat lengkap dan beragam, mulai dari buku utk anak-anak Taman Kanak-kanak, SD, SMP,Mahasiswa dan masyarakt. Ada juga buku cerita bergambar untuk anak-anak, Ensiklopedia, buku literatur tentang pertanian,buku tentang motivasi, termasuk buku kebanggaaan kami yaitu Buku,”SBY Sang Demokrat dan buku panggilan nurani tulisan Bapak Benny Kabur Harman (BKH).

Dia berharap masyarakat umum dapat memanfaatkan perpustakaan yang ada untuk menambah wawasan. Untuk sementara perpustakaan Ibu Ani sudah ada 575 judul buku. Adapun sistim di Perpustakaan Ibu Ani yaitu pengunjung dibebaskan untuk membaca tapi tdak bisa pinjam buku atau bawa pulang, buku hanya bisa di baca di perpustakaan,’ucapnya.(efakoly)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *